Daftar Harga Genteng Keramik Kanmuri Hari Ini 2023

Harga Genteng Keramik
Harga Genteng Keramik

Harga Genteng Keramik Kanmuri – Apakah Anda sedang mencari informasi terupdate mengenai harga kanmuri ?. Maka Anda bisa membaca artikel ini hingga akhir.

Pada artikel ini hargamaterial.id akan membahas mengenai beberapa keungulan dan daftar harga genteng kanmuri terbaru dan terlengkap hari ini.

Genteng adalah salah satu komponen penting dalam konstruksi atap sebuah bangunan, sehingga Anda harus memilih genteng dengan kualitas baik.

Selain itu, genteng juga berfungsi sebagai penutup atau pelindung atap dari pengaruh cuaca, seperti hujan, panas, angin, dan salju.

Genteng umumnya terbuat dari berbagai jenis bahan, seperti tanah liat, beton, logam, sokka, atau serat semen.

Setiap jenis genteng memiliki karakteristik dan keunggulan yang berbeda-beda, seperti genteng keramik kanmuri ini.

Genteng keramik kanmuri adalah jenis genteng yang terbuat dari bahan keramik atau tanah liat yang diolah dan dibakar dalam suhu tinggi.

Sebelum Anda mengetahui daftar harga genteng kanmuri terbaru dan terlengkap, maka Anda harus tahu beberapa keunggulan dari genteng kanmuri.

Harga Genteng Keramik Kanmuri

Harga Genteng Keramik Kanmuri
Harga Genteng Keramik Kanmuri

Baca Juga : Harga Genteng Asbes Terlengkap

Keunggulan Genteng Keramik Kanmuri

Genteng Keramik kanmuri umumnya diproduksi melalui proses pembentukan dan pembakaran tanah liat atau campuran bahan keramik lainnya.

Berikut ini beberapa keunggulan umum dari genteng keramik kanmuri yang bisa menjadi rekomendasi Anda sebelum membelinya.

1. Estetika

Genteng kanmuri memiliki penampilan yang estetis dan alami sehingga banyak diminati dan memiliki permintaan yang tinggi.

Jenis genteng ini tersedia dalam berbagai pilihan bentuk, ukuran, dan warna, sehingga dapat memberikan tampilan yang menarik pada atap bangunan.

2. Tahan lama

Genteng keramik memiliki masa pakai yang panjang dan umumnya tahan terhadap kerusakan akibat cuaca ekstrem, seperti panas, hujan, angin, dan salju.

Merk genteng ini juga lebih tahan terhadap korosi dan serangan hama, sehingga bisa awet hingga puluhan tahun.

3. Isolasi termal

Genteng kanmuri memiliki kemampuan isolasi termal yang baik sehingga membuat rumah tidak terasa panas.

Selain itu juga dapat membantu mengurangi panas dan dingin, sehingga akan mempertahankan kehangatan pada cuaca dingin.

Baca Juga : Harga Genteng Galvalum Terbaru

Genteng Keramik
Genteng Keramik

Baca Juga : Harga Genteng Kodok Terbaru

4. Kekuatan struktural

Merk genteng ini umumnya memiliki kekuatan struktural yang tinggi sehingga akan lebih kokoh dan kuat menahan beban.

Tidak hanya itu, genteng ini mampu menahan beban yang signifikan dan memberikan perlindungan yang baik terhadap atap bangunan.

5. Ramah lingkungan

Genteng keramik terbuat dari bahan alami, yaitu tanah liat atau keramik sehingga lebih ramah lingkungan.

jenis genteng ini umumnya tidak mengandung bahan berbahaya dan dapat didaur ulang setelah masa pakainya.

6. Perawatan yang mudah

Genteng keramik kanmuri cenderung mudah dalam perawatannya dan tidak memerlukan perawatan yang rumit.

Penting untuk dicatat bahwa keunggulan genteng keramik kanmuri dapat bervariasi tergantung type dan kualitas.

Baca Juga : Harga Genteng Keramik Jatiwangi Terbaru

Harga Genteng Keramik Kanmuri
Harga Genteng Keramik Kanmuri

Baca Juga : Harga Genteng Pasir Terbaru

Harga Genteng Keramik Kanmuri  Per Biji

Untuk harga genteng kanmuri sendiri dibedakan berdasarkan ukuran, kualitas, dan tipe. Samakin bagus kualitasnya maka akan membuat harganya semakin mahal.

Selain itu, harga genteng kanmuri juga tergantung dimana lokasi Anda berada. Ini karena tidak semua daerah memiliki stok genteng keramik kanmuri.

Selain itu stok dan permintaan gentang keramik kanmuri juga akan mempengaruhi harganya. Jika stok sedikit dan permintaan banyak amaka akan membuat harganya mahal.

Berikut ini daftar harga genteng keramik kanmuri terbaru dan terlengkap hari ini yang bisa menjadi rekomendasi Anda sebelum membelinya.

Baca Juga : Harga Genteng Plentong Terlengkap

Genteng
Genteng

Baca Juga : Harga Genteng Kaca Terbaru

Daftar Harga Genteng Keramik Kanmuri 

Varian Genteng Keramik JatiwangiHarga Per Biji
Genteng Keramik Kanmuri Milenio NaturalRp 12.000
Genteng Keramik Kanmuri Milenio PolosRp 10.000
Genteng Keramik Kanmuri Milenio MagnolioRp 14.000
Genteng Keramik Kanmuri Espanika BrownRp 12.500
Genteng Keramik Kanmuri Espanika KE1Rp 13.000
Genteng Keramik Kanmuri Espanika Double TileRp 14.500
Genteng Keramik Kanmuri Full Flat SetengahRp 12.500
Genteng Keramik Kanmuri Full Flat UtamaRp 14.500

Baca Juga : Harga Genteng Aspal Terbaru

Kesimpulan

Nah itulah ulasan mengenai keungglan dan harga genteng keramik kanmuri terbaru hari ini untuk Anda yang sedang mencari dan ingin membelinya.

Bagaimana, tertarikkah Anda membeli genteng keramik kanmuri hari ini setelah mengetahui beberapa keunggulannya.

Kami sangat merekomendasikan genteng keramik kanmuri untuk atap rumah Anda karena memiliki banyak keunggulan.

Terimakasih karena sudah mengunjungi website kami hargamaterial.id dan telah membaca artikel ini hingga akhir.

Kami mohon maaf jika ada kesalahan dalam penyampaian kata dan kurang akuratanya kisaran harga genteng keramik tersebut.